Data mining sangat dibutuhkan dalam dunia bisnis sekarang, Data mining sangat diperlukan agar seseorang dapat bertahan dalam persaingan bisnis. Salah satu contoh kasus yang dapat diambil dalam penerapan data mining yaitu misalnya di toko buku Toko buku memiliki database untuk buku yang telah dibeli, Penjual dapat mengambil keuntungan dari database menggunakan data mining. Dengan menggunakan data mining penjual dapat menemukan buku-buku tentang setiap kategori yang paling banyak terjual dan yang kurang terjual.
Dalam hal lain agar contoh data mining agar mudah dipahami seperti berikut :
Contoh Data Mining
Contoh Data Mining
Salah satu jaringan mini market menggunakan kapasitas data mining perangkat lunak MySQL untuk menganalisis pola pembelian. Mereka dapat mengetahui tingkat penjualan yang tinggi untuk hari-hari tertentu misalnya pada hari rabu dan sabtu orang banyak member jenis minuman dan buah-buahan, dan pembeli juga cenderung pada hari rabu membeli minuman. Analisis lebih lanjut menunjukkan bahwa pembeli ini biasanya melakukan belanja mingguan mereka pada hari Sabtu. Sedangkan pada hari rabu pembeli hanya membeli beberapa item saja. Pengecer menyimpulkan bahwa mereka membeli jenis minuman cukup untuk 1 pekan. Mini market bisa menggunakan sebuah aplikasi data mining untuk dapat menemukan informasi pendapatan penjualan. Misalnya, mereka bisa memindahkan rak minuman lebih dekat dengan rak buah-buahan. Dan, mereka bisa memastikan minuman dan buah-buahan yang dijual dengan harga penuh pada hari rabu.
Selanjutya bagaimana mengimplemntasikan contoh data mining tersebut dalam sebuah aplikasi atau program computer. Pada postingan ini memberikan gambaran tentang contoh data mining sedangkan contoh data mining dalam aplikasi computer sesuai dengan konten weblog ini membahas bahasa script PHP dan MySQL jadi aplikasinya tentu dalam bahasa pemrograman PHP dan Database MySQL.
Contoh data mining menggunakan PHP silahkan anda Klik Disini.
Contoh Data Mining Database SQLnya anda bisa Klik Disini.
Contoh data mining yang bisa anda dapatkan pada link diatas membahas tentang prodak penjulan seperti konsep atau teori yang sudah dibahas diatas, anda bisa mencobanya melalui server localhost anda, dan saya rasa cara penggunaannya atau cara menjalankannya anda sudah paham.
Untuk lebih lanjutnya anda bisa mengembangkan lagi agar lebih sempurna dari contoh data mining yang sudah ada dapatkan tersebut. Selamat mencoba dan Terimakasih.
0 Response to " Contoh Data Mining "
Post a Comment